Image of Pengaruh Self Affirmation dan Motivasi Belajar terhadap Hasil Belajar Biologi pada Materi Kingdom Plantae

Text

Pengaruh Self Affirmation dan Motivasi Belajar terhadap Hasil Belajar Biologi pada Materi Kingdom Plantae



Hasil belajar merupakan suatu tolak ukur atas keberhasilan dari pencapaian proses belajar. Hasil belajar itu sendiri tidak terlepas dari beberapa faktor. Faktor – faktor yang dapat mempengaruhi hasil belajar antara lain seperti self affirmation dan motivasi belajar. Pengaruh self affirmationdan motivasi belajar itu sendiri memiliki peranan penting dalam menentukan hasil belajar siswa. Karena untuk memperoleh hasil belajar yang baik, diperlukan adanya self affirmation dan motivasi belajar yang baik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh self affirmation dan motivasi belajar terhadap hasil belajar biologi siswa pada materi kingdom plantae. Penelitian dilaksanakan di SMAN 4 Bekasi pada Februari-Juni 2017. Metode yang digunakan adalah metode penelitian survey dengan pendekatan kuantitatif-kausal menggunakan analisis jalur. Sampel yang digunakan sebanyak 144 siswa. Berdasarkan pengujian hipotesis, diperoleh nilai koefisien jalur X1 terhadap X2 sebesar 0.730, X2 terhadap X3 sebesar 0.437, koefisien jalur X1 terhadap X3 sebesar 0.482, koefisien jalur X1 terhadap X3 melalui X2 sebesar 0,319.


Ketersediaan

B1517017B15.17 017Perpustakaan FMIPA Universitas Negeri JakartaTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Baca di Tempat

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
B15.17 017
Penerbit Program Studi Pendidikan Biologi; Fakultas MIPA UNJ : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
B15.17
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this