Image of Perbandingan Model Problem Based Learning dan Model Guided Discovery Learning terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Ditinjau dari Kemandirian Belajar Siswa di SMPN Kecamatan Pasar Rebo Jakarta Timur

Text

Perbandingan Model Problem Based Learning dan Model Guided Discovery Learning terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Ditinjau dari Kemandirian Belajar Siswa di SMPN Kecamatan Pasar Rebo Jakarta Timur



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model pembelajaran mana yang lebih baik antara problem based learning dan model pembelajaran guided discovery learning terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa ditinjau dari kemandirian belajar siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah quasi eksperimen. Teknik pengambilan sampel dengan multistage random sampling. Teknik Pengumpulan data yaitu tes kemampuan pemecahan masalah dan angket kemandirian belajar. Pengujian hipotesis menggunakan teknik Anava dua jalur dengan taraf signifikansi 5%. Sebelum uji hipotesis, dilakukan uji prasyarat yaitu uji normalitas dengan uji Kolmogorov-smirnov dan uji homogenitas dengan uji Levene. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan pemecahan masalah matematis siswa yang mendapat pembelajaran PBL lebih tinggi daripada siswa yang mendapat GDL. Selain itu, terdapat interaksi antara model pembelajaran dan kemandirian belajar terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa. Hasil lain menunjukkan bahwa kemampuan pemecahan masalah matematis siswa yang mendapat pembelajaran PBL lebih tinggi daripada siswa yang mendapat pembelajaran GDL pada kelompok siswa yang memiliki kemandirian belajar tinggi.


Ketersediaan

M3617020M36.17 020Perpustakaan FMIPA Universitas Negeri JakartaTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Baca di Tempat

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
M36.17 020
Penerbit Program Magister Pendidikan Matematika; Fakultas MIPA UNJ : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
M36.17
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this