Image of Pengembangan Modul Multimedia Fisika Berbasis Flash untuk Meningkatkan Kemampuan Analisis Siswa SMA pada Materi Optika Geometri

Text

Pengembangan Modul Multimedia Fisika Berbasis Flash untuk Meningkatkan Kemampuan Analisis Siswa SMA pada Materi Optika Geometri



Telah dilakukan pembuatan Aplikasi Modul Multimedia Fisika (MMF) berbasis flash menggunakan software Swish Max 4. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian pengembangan (development research). Kegiatan pengembangan ini mengacu pada lima tahapan dalam model ADDIE, yaitu: (1) Analysis, (2) Design, (3) Develop (4) Implement, dan (5) Evaluate. Penelitian ini bertujuan Untuk menghasilkan produk Modul Multimedia Fisika (MMF) yang layak guna (sebagai sumber belajar fisika) dan efektif dalam meningkatkan kemampuan analisis siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara mengumpulkan dokumen kuesioner dan hasil belajar siswa pada kategori kemampuan analisis. Responden yang terlibat, yaitu: ahli materi, ahli media, guru fisika SMA/sederajat dan siswa SMA kelas XI. Data kuesioner yang terkumpul diproses menggunakan rating scale sehingga diperoleh persentase kelayakan MMF. Hasil Analisis data menunjukkan bahwa MMF layak digunakan sebagai sumber belajar fisika dan efektif dalam meningkatkan kemampuan analisis siswa pada materi optika geometri sub materi pemantulan cahaya.


Ketersediaan

F3618005F36.18 005Perpustakaan FMIPA Universitas Negeri JakartaTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Baca di Tempat

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
F36.18 005
Penerbit Program Magister Pendidikan Fisika; Fakultas MIPA UNJ : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
3236139271
Klasifikasi
F36.18
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this