Seminar dan Talkshow dengan Tema “Making Science Matter: Transdiciplinary Science for Biodiversity Conservation in South Sumatra”
JAKARTA, BEM PRODI BIOLOGI UNJ 2019 – Kurangnya pengetahuan mahasiswa Biologi UNJ perihal keanekaragaman hayati di Indonesia, khususnya bagi mahasiswa baru, menjadikan dasar pentingnya seminar terkait kenekaragaman hayati di Indonesia. BEM Prodi Biologi UNJ juga memiliki agenda Kegiatan Studi Ilmiah Biologi ,yang disingkat dengan SIMBOL, yang merupakan kegiatan lapangan kedua yang terfokus dalam pengenalan beberapa […]
GUEST LECTURE “BIOPROCESSING INDUSTRIES: SQUEEZING CELLS TO MAKE MONEY”
Pada hari Jumat, 4 Mei 2018 Universitas Negeri Jakarta, Prodi Biologi UNJ menyelenggarakan kegiatan Guest Lecture
Susi Rahmiyati: “Mawapres Terfavorit” Tingkat UNJ
Susi Rahmiyati memaparkan KTI dengan tema “Sustainable Development Goals Number 2” dengan judul Kajian Keunggulan Pearl Millet (Pennisetum glaucum) sebagai Tanaman Penghasil Karbohidrat untuk Substituen Ketahanan Pangan” dengan pembimbing KTI yaitu Dr. Reni Indrayanti dan Dr. Adisyahputra. Alhamdulillah di tingkat Universitas Susi meraih juara dengan kategori “Mawapres Terfavorit” dengan 1267 like. Selamat pada Susi Rahmiyati […]
“Workshop “Academic Public Speaking” Bagi Mahasiswa Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Salah satu upaya yang akan dilakukan oleh pimpinan bidang kemahasiswaan tingkat FMIPA adalah mengadakan suatu kegiatan yang dapat meningkatkan minat dan bakat para mahasiswa UNJ. Kemampuan yang akan ditingkatkan adalah kemampuan dalam berkomunikasi yaitu public speaking.