DIFUSI DAN SILATURAHMI PRODI PENDIDIKAN BIOLOGI 2018

Difusi merupakan Dialog Interaksi Civitas Akademika yang merupakan penyaluran aspirasi mahasiswa. Difusi dilaksanakan bersamaan dengan Halal bi halal pada hari Rabu, 11 Juli 2018 di GHA di selasar GHA lantai 9. Dihadiri oleh … dosen pendidikan biologi dan … mahasiswa pendidikan biologi dengan adanya perwakilan tiap angkatan. Acara dibuka pada pukul 09.00 WIB oleh Della Septia Putri dan DenaRead More…

BIOSFER: Jurnal Pendidikan Biologi

Biosfer: Jurnal Pendidikan Biologi (biosferjpb) merupakan jurnal ilmiah bidang Pendidikan Biologi yang diterbitkan oleh Program studi Pendidikan Biologi dan Magister Pendidikan Biologi Universitas Negeri Jakarta. Biosferjpb pertama kali menerbitkan artikel ilmiah dengan versi cetak pada tahun 2007 dengan p-ISSN: 0853 245 dengan nama jurnal Biosfer. Perkembangan era digital diikuti oleh jurnal BRead More…

Bedah Buku Biologi Campbell

Akhirnya setelah lama menunggu, kegiatan Bedah Buku BIOLOGI CAMPBELL bisa terlaksana. Buku yang menjadi salah rujukan utama dalam mata kuliah BIOLOGI UMUM, ini berhasil dibedah. Bekerjasama dengan penerbit Erlangga, sebagai penerbit resmi Buku Biologi Campbell edisi Indonesia. Dengan mendatang pembicara dari Departemen Biologi Institut Pertanian Bogor, Windra Priawandiputra, Ph.D. Widra PriawanRead More…

Studium Generale 2016

Prodi Biologi dan Pendidikan Biologi kembali menyelanggarakan kegiatan Studium Generale dimana kegiatan ini dikhususkan untuk hanya mahasiswa Biologi dan Pendidikan Biologi Unviersitas Negeri Jakarta. Kegiatan kali ini akan membicarakan tentang bambu yang akan disampaikan oleh seorang ahli bambu di Indonesia yang berasal dari Puslit Biologi, Lembaga Ilmu Pengetahuan Alam Indonesia, yaitu: Prof. ElRead More…

Teaching Quality

Seminar dan Workshop Pendidikan mengenai Teaching Quality oleh: dr. Michelle Helms-Lorenz dan dr. Ridwan Maulana (University of Groningen, Belanda) Workshop diadakan pada tanggal 16 Desember 2015 di Lantai 8 Gedung M. Syafe’i Universitas Negeri Jakarta mulai dari jam 08.00 – 16.00. Seminar akan diadakan pada tanggal 17 Desember 2015 di Ruang Maftuhah Yusuf, Universitas Negeri Jakarta mulai Read More…

Selamat atas terpilihnya Kaprodi Baru

Program Studi Pendidikan Biologi mengucapkan selamat dan sukses atas terpilihnya kembali: Dr. Diana Vivanti Sigit, M.Si sebagai Ketua Program Studi Pendidikan Biologi periode 2016 – 2021. Semoga beliau dapat mengelola Program Studi Pendidikan Biologi menjadi lebih baik dan mewujudkan visi dan misi, serta membawaProgram Studi Pendidikan Biologi UNJ ke dunia internasional.Read More…

Internalisasi Hasil Penelitian Biologi Mutakhir

Pepatah mengatakan jika suatu pengetahuan akan lebih baik jika diperkenal dari sejak dini. Konsep tersebut kami gunakan untuk menanamkan ilmu pengetahuan tentang pendidikan biologi kepada mahasiswa baru dengan merancang suatu kegiatan seminar yang dikenal dengan STUDIUM GENERALE. Kegiatan tersebut memang khusus ditargetkan kepada mahasiswa baru dan kali ini mahasiswa yang diwajibkan untuk hadir adRead More…

Partisipasi Mahasiswa dalam Konferensi Internasional

Wawasan mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi tidak hanya terfokus pada kajian ilmu pendidikan, namun juga menekuni bidang ilmu biologi bahkan seringkali terlibat dalam kegiatan penelitian biologi. Kegiatan penelitian tersebut tidak jarang yang berhasil dikelola dengan baik sehingga data yang diperoleh dapat digunakan untuk publikasi baik seminar atau jurnal. Pada kali ini, sebuah tim penelitRead More…

BIOLOGY LEARNING FESTIVAL 2015

COMING SOON … BIOLEAF (BIOLOGY LEARNING FESTIVAL) 2015 !! Biology Learning Festival (BIOLEAF) yang diadakan rutin tiap tahun sebagai program kerja BEMJ Biologi FMIPA UNJ tahun ini mengusung tema “Explore Fauna Indonesia”. Adapun bentuk-bentuk kegiatan yang akan diselenggarakan pada rangkaian acara BIOLEAF (BIOLOGY LEARNING FESTIVAL) 2015 adalah sebagai berikut : Olimpiade Biologi NasioRead More…